Monday, 30 November 2015

Tutorial Android 7 : Jenis Layout Pada Android

Pada artikel ini akan dijelaskan mengenai layout yang bisa digunakan dalam pembuatan aplikasi android. Layout adalah sesuatu yang mendefinisikan struktur visual untuk pengguna atau dapat dikatakan juga sebagai suatu view / tampilan yang ditampilkan kepada pengguna. Pada android layout memegang peranan...

Sunday, 29 November 2015

Tutorial Android 6 : Berpindah Activity Dengan Intent

Pada artikel ini akan dijelaskan mengenai Intent pada pemrograman Android, intent merupakan suatu objek yang terdapat dalam suatu activity dimana dengan objek tersebut bisa melakukan komunikasi dengan activity yang lain, baik activity yang sudah terdapat...

Friday, 27 November 2015

Tutorial Android 5 : Mengenal dan Membuat Android Fragment

Apa itu Android Fragment ? Fragment itu seperti Activity yang menghandle sebuah layout tapi bedanya fragment tidak dapat berjalan individual,  fragment selalu membutuhkan sebuah Activity karena fragment selalu berjalan di atas Activity. Apabila...

Wednesday, 25 November 2015

Tutorial Android 4 : Mengenal Android Activity

Activity adalah sebuah class yang digunakan untuk membuat sebuah layout yang akan ditampilkan pada layar handphone dimana layout ini berisi interface-interface seperti button, listview, label, edit text dll. Jadi activity ini dapat di artikan sebagai...

Tuesday, 24 November 2015

Tutorial Android 3 : Membuat Aplikasi Pertama - "Hello World!"

Seperti biasa ketika kita akan memulai mempelajari sebuah pemrograman yang pertama kita lakukan adalah membuat aplikasi hello world. Pembuatan aplikasi ini sangan berguna untuk mengetes android studio yang sebelumnya kita install sudah berhasil ataukah...

Tutorial Android 2 : Mengenal Dan Menggunakan Android SDK Manager di Android Studio

Android SDK Manager adalah alat yang dapat kita gunakan untuk men-download package-package yang berbeda untuk pembuatan aplikasi android seperti platform tools, Android SDK build tools, Android platform images dan komponen-komponen lainnya.Dengan android...

Monday, 23 November 2015

Tutorial Android 1 : Memulai Pemrograman Android - Install Android Studio

Sebelum kita memulai membuat program android tahap yang paling pertama yang harus kita lakukan adalah melakukan istalasi android application develompent. Pada tutorial pembuatan aplikasi android ini kita akan menggunakan Android Studio. Didalam penginstall...

Monday, 16 November 2015

Menampilkan Hasil Perhitungan Secara Langsung Tanpa Klik Tombol Menggunakan Perintah Keyup JQuery

Pada kesempatan kali ini kita akan coba membuat suatu aplikasi sederhana untuk menampilkan hasil perhitungan tanpa harus mengklik tombol. Misalnya pada aplikasi penjualan kita memasukan nilai suatu barang yang harganya 25.000 kemudian barang tersebut...

Membuat Menu Dropdown Dengan CSS

Dalam sebuah aplikasi berbasis web atau website kita sangat membutuhkan yang namanya menu, karena dengan adanya menu di aplikasi yang kita buat dapat memudahkan user / pengguna untuk pergi ke halaman yang diinginkan. Pada kesempatan kali ini kita akan...

Sunday, 11 October 2015

Membuat Aplikasi Counter Pengunjung / Hit Counter Dengan PHP

Counter pengunjung sering kita temukan pada suatu website, tujuan adanya untuk mengetahui jumlah pengunjung yang sudah mengakses website tersebut. Pada kesempatan ini akan dibuat counter pengunjung / Hit Counter yang sederhana menggunakan text. Pertama...

Monday, 7 September 2015

Memindahkan Isi Dari ListBox (Multiple Select) Yang Satu Ke ListBox Yang lain Dengan JQuery

Pada artikel ini akan dibahas bagaimana membuat 2 ListBox yang bisa saling melakukan pertukaran isinya dengan bantuan JQuery. Pertama-tama buatlah 2 listbox atau multiple select dan 2 button seperti gambar berikut, Berikut sintak HTML pembuatan listbox...